Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2021

Tips Manajemen Waktu Bagi Siswa Selama Pembelajaran Daring

Gambar
     Adanya pandemi Covid-19 yang tersebar hampir ke seluruh penjuru dunia menyebabkan terjadinya perubahan dalam berbagai bidang. Salah satunya yaitu dalam bidang pendidikan. Semenjak adanya pandemi,  kegiatan belajar-mengajar yang mulanya dilaksanakan bersam-sama di sekolah berubah menjadi dilaksanakan secara daring. Maka dari itu frenz, sebagai anak muda gaul masa kini, seharusnya kita bisa beradaptasi dengan perubahan-perubahan yang terjadi. Salah satunya yaitu perubahan sistem pembelajaran seperti saat ini.    Pembelajaran daring mengharuskan kita untuk lebih meningkatkan disiplin diri agar kita dapat menyesuaikan diri dengan perubahan yang ada. Salah satu bentuk ataupun cara peningkatan disiplin diri yaitu dengan menyusun dan memperbaiki manajemen waktu yag kita miliki, nih frenz . Sebelum membahas lebih dalam mengenai tips manajemen waktu, ada baiknya kita berkenalan terlebih dahulu dengan apa yang dinamakan manajemen waktu ini ya frenz. Jadi, manajemen waktu itu apa sih ?    Me